Senin, 26 Juli 2021

Super Teacher jilid 2




Open PO s.d. 1 Agustus 2021

Mulai dicetak pada 3 Agustus 2021


Super Teacher (jilid 2) karya Poetree Malu, Yustia Hapsari, Selly Septiani Dewi Hermawan, dkk. 


"Setiap orang butuh guru dalam perjalanan hidupnya. Kebahagiaan guru ialah saat muridnya mampu memahami apa yang disampaikan."


Buku ini berisi kumpulan kisah nyata tentang perjuangan seseorang menjadi guru—disertai latar belakang memilih berprofesi sebagai pahlawan berjasa yang mulia ini—dan tentang cerita penuh makna yang pernah terjadi selama mengajar. Selain itu, ada juga penulis yang mengungkapkan rasa sayang terhadap guru selama mereka sekolah. Jadi, kita akan memperoleh value, manfaat, dan hikmah di setiap tulisan dalam buku ini. Tulisan-tulisannya seumpama pelangi. Kita tahu, pelangi yang datang menemui kita akan menghilang dalam sekejap. Oleh karena itu, kita akan merindukan mereka, pelangi dan tulisan-tulisan dalam buku ini. 


Guru ideal hanya butuh ketulusan hati. Meski tanpa gelar, mereka tetap mampu membuat siswa percaya diri dan membantu melejitkan potensi siswa, sehingga siswa tidak tertekan. Itulah salah satu tulisan dalam buku ini, karya Yustia Hapsari. 


Kesabaran dan ketelatenan seorang guru memberikan inspirasi dan motivasi untuk kita. Maka dari itu, mari kita muliakan mereka! Doa mereka sangat kita butuhkan.


Buku ini ditulis oleh 50-an orang di seluruh Indonesia. Harga PO-nya 69k. Segera pesan ke http://wa.me//6285724162114 (Yustia) atau melalui link https://bit.ly/OrderBukuST2. 


Setelah tanggal PO, harga menjadi 79k. 


Daftar Isi


Prakata 3

Daftar Isi 4

Guruku Inspirasiku 6

Pengalaman adalah Guru Terbaik 10

Terima Kasih Pak Budi 14

Obsesi Masa Lalu 18

Tidak ke Mana-Mana 21

Real Role Model 25

Guru : Pelabuhan Terakhir 29

Love for My Students 33

Senandung Masa Lalu 37

Untuk Guruku 41

Guru Abal-Abal 44

Surat Cinta Guruku 48

Mengenang Bu Us 52

Guru yang Belajar 55

Guru, Digugu Lan Ditiru 59

Buruh Menjadi Guru 63

Cahaya di Awal Fajar 67

Bukan Sekadar Mengajar 71

Keyakinan Menjawab Keberhasilan 75

Totalitas Bukan Formalitas 79

Seorang Guru Privat 83

Guruku, Motivator Perjalanan Hidupku 87

Terima Kasih Kepala Sekolahku 91

Guruku Teladanku 94

Patah Hatiku Menjadi Guru 98

Anything Can Be Teacher 102

The Greatest Teacher 106

Akhir 109

Guruku, Ustadz Oni 112

Tanda Jasa untuk Guru 116

Belajar Sambil Bermain 119

Dream Of Power 123

Best Teacher I Have 127

Tak Mudah Menjadi Guru 131

Persembahan Kecil 135

Guru Idolaku 138

Aku Bangga Menjadi Guru 141

Task Brings Benefits 144

Tangan Emas Guru Otoriter 148

Oemar Bakri Inspiratif 152

Kini, Aku Sejenak Berhenti 155

Suka Duka Menjadi Guru 159

Hanya Butuh Ketulusan Hati 163

Kelasku Bahagia 167

Begini Rasanya Jadi Guru 170

Guru Favorit 173

My Favorite Teachers 176

Jalan Dakwah Penuh Berkah 180

Guru Favoritku 184

My Father, My Teacher 187

Kursi Roda Guruku 191

Being Super Teacher 194

Penutup 197

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Belilah Khamr

Pada suatu hari ada dua orang yang berpakaian tertutup—hanya menampakkan area mata—datang ke sebuah rumah. Orang yang berbulu mata lentik me...